Saat ini kuota penting karena agar dapat berkomunikasi, misalnya menggunakan aplikasi Whatsapp tentunya membutuhkan kuota. Provider 3 merupakan salah satu provider yang sering memberikan bonus kuota. Ada beberapa cara mendapatkan kuota gratis 3 tanpa pulsa.
Bagaimana cara mendapatkan kuota gratis dari 3? Ada tiga cara agar dapat memperoleh kuota gratis 3 tanpa pulsa.
Cara mendapatkan kuota gratis 3 tanpa pulsa yang pertama adalah via SMS. Meskipun menggunakan SMS, Anda tidak akan dikenakan biaya apapun. Cara mendapatkan kuota gratis 3 tanpa aplikasi yang harus Anda ketahui adalah sebagai berikut:
Metode mendapatkan kuota gratis 3 tanpa pulsa yang kedua adalah menggunakan aplikasi bima+. Pengguna provider 3 pasti sudah tidak asing dengan aplikasi bima+ ini. Aplikasi ini dapat digunakan untuk cek kuota internet 3, cek masa aktif kartu, serta mendapatkan promo menarik.
Bagi Anda yang ingin mendapatkannya, cara mendapatkan kuota gratis di bima+ adalah sebagai berikut:
Cara mendapatkan kuota gratis 3 tanpa pulsa yang terakhir adalah menggunakan kode UMB. Sebelum menggunakan kode rahasia kuota gratis 3 ini, pastikan kartu 3 Anda selalu aktif, misalnya transaksi pengisian paket data atau pengisian pulsa.
Tentu saja hal ini dikarenakan pihak 3 tidak akan semudah itu memberikan bonus kepada semua pelanggan. Pastinya ada dan syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi. Berikut cara mendapatkan kuota gratis 3 menggunakan kode rahasia.
Itulah tadi beberapa metode dari Thebiggbluemartini yang dapat anda lakukan untuk mendapatkan kuota gratis 3 tanpa pulsa. Cara-cara tersebut dapat Anda lakukan menggunakan smartphone Android ataupun iOS.
Dengan banyaknya penggunaan kuota sehari-hari khususnya bagi yang memiliki usaha online ataupun pelajar dan juga mahasiswa, fasilitas ini tentu sangat menguntungkan. Apalagi bagi pelajar dan mahasiswa yang belum memiliki penghasilan, kartu 3 ini dapat menjadi solusi.
Dengan demikian Anda dapat mengurangi biaya pembelian kuota setiap bulannya. Namun perlu diingat bahwa tidak semua kartu 3 bisa memberikan fasilitas kuota gratis.
Khusus cara mendapatkan kuota gratis 3 tanpa pulsa yang menggunakan cara pertama dan ketiga, tidak semua kartu 3 berhasil. Hal tersebut kemungkinan dikarenakan terdapat syarat dan ketentuan khusus dari provider.