Kode Bank Sumsel Babel dan Cara Transfer

Seperti bank rakyat daerah lainnya, bank Sumsel Babel ini juga merupakan salah satu Bank Pembangunan Daerah (BPD) Provinsi Sumatera Selatan dan Bangka Belitung. Untuk keperluan transfer banyak yang masih belum mengerti kode bank Sumsel Babel ini. 

Oleh karena itu, pada uraian kali ini akan dibahas mengenai kode bank dari Sumsel Babel tersebut untuk memudahkan transaksi antar maupun sesama bank.

Berapa kode bank Sumsel Babel 2022? Apakah Sumsel Babel Syariah berbeda dengan Sumsel Babel Palagram?

Bank Sumsel Babel

Perlu Anda ketahui, bank Sumsel Babel sebagai bank BPD provinsi Sumatera Selatan dan Bangka Belitung didirikan sejak 6 November 1957 dengan nama PT Bank Pembangunan Sumatera Selatan.

Sementara itu, bank Sumsel Babel ini baru diresmikan pada tanggal 2 Januari 2006. 

Nah, seperti yang telah diketahui sebelumnya, setiap bank memiliki kode uniknya yang berbeda-beda. Umumnya, kode tersebut terdiri dari tiga digit angka yang berbeda setiap banknya.

Hal itu berlaku baik bagi bank negeri maupun swasta. Kode tersebut berbeda antara kode bank yang Sumsel Babel Syariah dengan yang biasa.

Kode untuk Bank Sumsel Babel

Adapun kode Sumsel Babel syariah yang perlu Anda ketahui yakni 120. Kode ini akan memudahkan Sumsel Babel Syariah ini untuk melakukan transaksi anjungan tunai mandiri atau ATM, SMS banking, dan internet banking. 

Pasalnya, setiap bank memang memiliki kode uniknya sendiri-sendiri sehingga lebih mudah untuk menyasar tujuan yang diinginkan. Jika Anda hendak melakukan transfer dari bank Sumsel Babel ke BRI, maka Anda harus menggunakan kode BRI. 

Kode dari Sumsel Babel ke BRI ini untuk memudahkan Anda melakukan transaksi perbankan. Jadi, kode bank ini maupun yang Syariah merupakan cara untuk identifikasi dari bank tersebut. Kode inilah yang diperlukan saat melakukan transaksi antarbank. 

Misalnya, ketika Anda hendak melakukan belanja online yang mengharuskan Anda membayar ke bank lain. Maka, kode ini harus Anda gunakan untuk identifikasi transaksi masing-masing bank. 

Hal ini dilakukan agar masing-masing bank mengetahui hak serta kewajibannya ketika terjadi mekanisme transfer antara penjual dan pembeli.

Itulah fungsi dari kode bank ini. Untuk lebih memudahkan Anda, berikut adalah kode bank-bank lainnya yang terdaftar di Indonesia. 

Beberapa Kode Bank Seluruh Indonesia

  • Sumsel Babel (120)
  • BCA (014)
  • Mandiri (008)
  • BNI (009)
  • Bank Syariah Indonesia (427)
  • BRI (002)
  • Bank Syariah Indonesia/eks Mandiri Syariah (451)
  • CIMB Niaga (022)
  • CIMB Niaga Syariah (022)
  • Muamalat (147)
  • Tabungan Pensiunan Nasional/ BTPN (213)
  • JENIUS (213)
  • Bank Syariah Indonesia/ BRI Syariah (422)
  • Bank Tabungan Negara/BTN (200)
  • Permata (013)
  • Danamon (011)
  • Maybank (016)

Transfer ke Bank Sumsel Babel

Adapun ketika Anda hendak melakukan transaksi tranfer ke bank ini, Anda juga harus menggunakan kode unik tersebut sebelum nomor rekening Babel. Misalnya 120 (masukkan contoh nomor rekening bank Sumsel Babel). 

Dengan begitu, transaksi Anda akan lebih mudah diproses. Berbeda ketika Anda yang menggunakan tabungan, Anda harus memasukkan kode unik tujuan transfer. Misalnya, ketika Anda hendak melakukan transfer ke bank BRI, maka masukkan kode unik bank BRI.

Nah, demikian seterusnya, sesuaikan dengan nomor tujuan transfer Anda. Semoga uraian Perbankan ini bisa membantu Anda agar lebih mudah melakukan transfer dengan menggunakan kode bank Sumsel Babel dengan mudah. 

Mungkin Anda Suka
Hukum Sewa Menyewa dalam Islam, Ternyata..

Hukum Sewa Menyewa dalam Islam, Ternyata..

Begini Cara Cek Legalitas Perusahaan

Begini Cara Cek Legalitas Perusahaan

Batas Waktu Penyampaian SPT Tahunan PPh Orang Pribadi

Batas Waktu Penyampaian SPT Tahunan PPh Orang Pribadi

CBD Singkatan Dari : Daerah sampai Keunggulan

CBD Singkatan Dari : Daerah sampai Keunggulan

Sistem Outsourcing Adalah : Kelebihan & Kekurangan

Sistem Outsourcing Adalah : Kelebihan & Kekurangan

Danus Adalah : Pengertian dan Ide Organisasi

Danus Adalah : Pengertian dan Ide Organisasi

No popular posts within this time range.