Jangan Terlewat Promo Restoran Shopeepay April 2022

Shopee adalah salah satu platform besar e-commerce yang menyediakan berbagai kebutuhan pelanggannya. Melalui aplikasi ini, Anda bisa mendapatkan promo menarik. Salah satunya adalah promo restoran Shopeepay. 

Ada berbagai restoran yang bekerjasama dengan Shopee untuk meningkatkan jumlah konsumennya. Untuk itu, melalui aplikasi Shopee, Anda bisa mendapatkan promo dan diskon makanan yang menarik. Lalu apa saja promo tersebut, berikut ulasannya.

Apa Itu Shopee Food? 

Sebelum lanjut mengetahui promo makanan Shopeepay, Anda perlu mengetahui fitur Shopee yang terbaru yaitu Shopee Food. Shopee Food adalah layanan pengantaran makanan milik Shopee sehingga Anda dapat memesan makanan dengan mudah melalui aplikasi ini.

Jadi, dari pengertian tersebut, dapat disimpulkan bahwa Shopee Food merupakan layanan pesan antar makanan sama seperti aplikasi Gojek dan Grab. Namun, ini melalui Shopee dan ada promo menarik. 

Promo Restoran Harus Pakai Apa?

Ada berbagai layanan promo restoran Shopeepay yang bisa Anda gunakan. Nama layanannya adalah Shopee Food. 

Konsumen juga akan diuntungkan dari adanya Shopee Food karena banyaknya voucher promo yang diberikan oleh pihak Shopee. 

Setelah Anda mendapatkan informasi tentang promo-promo makanan di Shopee, Anda bisa memilih promo yang tersedia sesuai dengan keinginan. Untuk mendapatkannya, lakukan klaim voucher terlebih dahulu. 

Namun, voucher tersebut biasanya hanya bisa dipakai jika Anda menggunakan Shopeepay dalam metode pembayaran. 

Cara Cek Promo Restoran Shopeepay

Pastinya banyak diantara kalian yang bertanya bagaimana cara cek promo Shopee Food. Anda dapat dengan mudah melihatnya melalui aplikasi Shopee. 

Berikut langkah-langkahnya: 

  1. Buka aplikasi Shopee terlebih dahulu dan pastikan terkoneksi jaringan internet. 
  2. Setelah masuk halaman utama, klik menu Shopee Food. 
  3. Selesai, Anda akan melihat berbagai promo Shopee yang berkaitan dengan makanan dan restoran yang tersedia di dekat Anda. 

Anda bisa melihat berbagai promo Shopee bulan April 2022, contohnya seperti berikut: 

  1. Promo Burger King Shopeepay Voucher. Diskon Rp 16.000. 
  2. Promo Yuna Kitchen Shopeepay. Cashback 30%/ 
  3. Promo Yunka Organic Noodle Shopeepay. Cashback 30%. 
  4. Promo Warung Bu Kris dengan Shopeepay. Cashback 30%. 
  5. Dsb. 

Cara Menggunakan Voucher Promo Shopee 

Pastikan bahwa saldo Shopeepay Anda terisi. Kemudian, berikut adalah langkah-langkah cara menggunakan voucher Shopee: 

  1. Buka aplikasi Shopee. Klik menu Shopee Food yang ada di beranda utama aplikasi. 
  2. Selanjutnya, isi alamat pengiriman terlebih dahulu sebelum Anda mencari menu makanannya. 
  3. Jika sudah terisi, cari menu makanan dan restoran yang diinginkan. Anda bisa mencarinya di kolom pencarian. 
  4. Lakukan klaim terlebih dahulu voucher yang ada di outlet yang ingin Anda pesan. 
  5. Setelah memilih menu makanannya, klik Checkout untuk melanjutkan. 
  6. Klik tombol Voucher. Lalu, masukkan voucher Shopee Food yang sebelumnya Anda klaim. 
  7. Langkah selanjutnya sama seperti melakukan transaksi pembayaran di Shopee. Pilih metode pembayaran Shopeepay untuk mendapatkan voucher tersebut. 
  8. Klik Konfirmasi. 
  9. Cek apakah pemesanan Anda dan alamat pengiriman sudah bener. Jika sudah, klik Pesan Sekarang. 
  10. Masukkan PIN Shopeepay untuk melanjutkan pembayaran. 
  11. Selesai. Otomatis Anda sudah berhasil menggunakan voucher dan membeli makanan di aplikasi Shopee. 

Promo restoran Shopeepay ini bisa Anda dapatkan dengan mudah. Anda hanya perlu melakukan cek promo apa saja yang tersedia. Kemudian, menggunakan voucher tersebut untuk membayar makanan yang diinginkan melalui metode pembayaran Shopeepay. Semoga membantu. 

Mungkin Anda Suka
Nascar Rumble PS2 Cheat Paling Lengkap

Nascar Rumble PS2 Cheat Paling Lengkap

7 Aplikasi Browsing Ringan dan Cepat

7 Aplikasi Browsing Ringan dan Cepat

Cheat for Mortal Kombat Ps2 Deception & Shaolin

Cheat for Mortal Kombat Ps2 Deception & Shaolin

Tank Terkuat Mobile Legend 2022

Tank Terkuat Mobile Legend 2022

Cara Menstabilkan Video Agar Tidak Goyah

Cara Menstabilkan Video Agar Tidak Goyah

Game Multiplayer PS3 Tak Lekang Oleh Waktu

Game Multiplayer PS3 Tak Lekang Oleh Waktu

No popular posts within this time range.